ACIDUM SALICYLICUM
Sinonim : Asam
salisilat, Asam 0-hydroksidbenzoat, Salicylzuur, Salicylic acid,
2-Hydroxybenzoic acid. C7 H6 O3 BM. 138,12.
Pemerian : Hablur,
serbuk ringan, putih, tidak berbau, masa agak manis
Kelarutan : 550/air,
4/enatol, 45/CHCL3 3/eter
Khasiat : Antikeratolitik
(kosentrasi tinggi), antiseptik.
2 – 20% sebagai
antiseptik dalam cairan, salap, bedak tabur dan plaster
Sebagai garam Na : Antipiretikk dan Analgetik
Pemberian : Luar
Golongan : bebas
DM/DL : -
Sediaan : -
Acid Salicylici Spiritus (lg/100ml)
- Acidi Salicylici
Ungentum 200 mg/10g)
bt/E/pH : -
E = 0,25
Steril : carata
dan c (…….. tertutup) Bart, cara d & e
O.T.T : - Lodiri, ……………….
-
Asam berat : terbentuk asam borosalisilikum, mudah
larut, rasa pahit.
-
Amidopyrin, Antipyrin : Moleleh dengan adanya air dalam
salipyrin
-
Chloral Hydras, Hexamin, Methylasetanilidum, plumbi,
Resocinolum, Urethanum : Meleleh
- Ferri Chloridum : terjadi warna ungu merah
- Garam – garam yang sukar larut : Ca, Hg++,
garam basa dari Bi dan Zn
-
Na. Bicarbonat : CO2
-
ZnO, terbentuk semen
-
Cocaini : mengendap Borosalisilat cocaina
Catatan : -
Dapat menyebabkan ruang kulit pad aorang yang sensitif
- Cara melarutkan
dan menyerbuk lihat V. Duin hal. 83 & 29
No comments:
Post a Comment