PENGOBATAN MUAL DAN MUNTAH
Muntah
(emesis), pengeluaran isi lambung akibat rangsangan pada
·
Pusat muntah, terdapat pada medula
·
CTZ (chemreceptor Trigger Zone), terletak dekat medula
Penyebab : perubahan dari hormon, metabolisme KH, emosi
dsb
Antiemetik
:
Bekerja
menutupi penyebab muntah, atau menghambat/mengurangi rangsangan pada kedua
pusat muntah
Sebelum
memberikan obat, perlu diawali dengan tindakan nonfarmakologi untuk mengurangi
rasa mual dan muntah :
·
Makan biskuit asin, roti bakar, sereal kering dsb.
·
Hindari makanan yang mengandung lemak dan atau rempah-rempah
·
Sering makan dalam porsi kecil
·
Minuman berkarbonat selang waktu makan
·
Makanan ringan tinggi protein sebelum tidur
·
Berhenti/kurangi merokok
Obat-obat
mual dan muntah selama masa kehamilan (Lihat Tabel ……!)
Efek
Samping obat-obat Emesis :
Meclizine
Pusing,
ngantuk, hidung dan mulut kering, pandangan kabur, sakit kepala
Efek
pada CV; hipotensi, takikardia
Trimetobenzamin
Kantuk,
sakit kepala, pandangan kabur, diare, depresi, kram otot dsb
Prochlorperazine
Pusing,
hipotensi, sakit kepala, pandangan kabur, mulut kering, depresi pernafasan dsb.
Larutan
KH yang mengandung fosfor
Sakit
perut dan diare
No comments:
Post a Comment