Sunday, June 14, 2015

XEROFTALMIA



Defisiensi vitamin A: Xeroftalmia

Batasan dan uraian umum
Xeroftalmia adalah penyakit akibat defisiensi vitamin A yang bermanifestasi pada mata Terdapat beberapa stadium klinis defisiensi vitamin A pada mata, yakni:
  • Bunta senja / hemeralopia (XN)
  • Bercak Bitot
  • Xerosis konyungtiva (X1)
  • Xerosis kornea (X2)
  • Ulkus kornea < 1/3  luas permukaan  kornea (A3A)
  • Ulkus kornea, > 1/3 luas permukaan kornea (X3B)
  • Keratomalacia / Prolapsus iridis
  • Conca.scan (XS)
Xeroftalmia seringkali menyertai malnutrisi energi protein (MEP)

Manifestasi Klinis
Anamnesis
  • Sejak kapan terjadinya kelainan pada mata
  • Bagaimana mulainya
  • Obat yang sudah diberikan
  • Bagaimana masukan makanan sehari‑hari
  • Apakah menderita campak atau diare kronik sebelumnya
Perneriksaan fisis
  • Bercak Bitot
  • Kekeringan pada konyungtiva bulbi
  • Kekeringan / kekeruhan / ulkus pada kornea
  • Terdapatnya prolaps / keratomalasia
  • Tanda‑tanda malnutrisi
Pemeriksaan penunjang
  • Kadar vitamin A serum

PENATALAKSANAAN
Terapi Farmakologi
  • Bila. disertai MEP perbaiki status gizi sesuai keadaan klinis
  • Pemberian vitamin A:
             • Usia < 6 bulan                                 50.000 SI, oral atau IM
             • Usia >12 balan                              100.000 SI, oral atau IM
  Usia > 1 Tahun                            200.000 SI, oral atau IM
            Diberikan pada hari ke 1, 2  dan 14 atau bila ada perburukan klinis

Terapi Non-Farmakologi
  • Perawatan lokal
Mata dibersihkan, diberi salep mata  antibiotik, ditutup dengan kain kasa yang dibasahi dengan cairan fisiologis

No comments:

Post a Comment