MUKOLITIK
Adalah
obat yang dapat mengencerkan sekret saluran nafas dengan jalan memecah
benang-benang mukoprotein dan mukopolisakarida dari sputum
1.
Bromheksin
§ Dipakai sebagai mukolitik
pada bronkitis atau kelainan saluran nafas yang lain
§ Dipakai secara lokal di
bronkus untuk memudahkan pengeluaran dahak pasien di IGD
§ ES pada pemberian oral : mual dan peninggian transaminase serum
§ Hati-hati digunakan pada pasien tukak lambung
§ Dosis : Dewasa 4-8 mg, 3
kali sehari
2.
Ambroksol
Merupakan
metabolit bromheksin yang sama kerja dan penggunaannya dengan bromheksin
Masih
dalam penelitian untuk perangsang produksi surfaktan pada anak lahir prematur
dengan sindrom
3.
Asetil sistein
§ Diberikan secara semprotan atau tetes hidung
§ Aktivitasnya langsung terhadap mukoprotein dengan melepaskan ikatan
disulfidanya sehingga menurunkan viskositas sputum
§ Aktifitas mukolitik terbesar
pada pH 7-9
§ Penggunaan langsung pada trakea waktu trakeotomi
§ ES berupa spasme bronkus terutama pada pasien asma
§ Juga dapat timbul mual, muntah, stomatisis, pilek dan terbentuknya sekret
berlebihan (perlu disedot)
§ Indikasi menurunkan viskositas sekret paru pada pasien radang paru
§ Interaksi : pada peroral dengan Penisilin dan sefalosporin menjadi inaktif,
dengan tetrasiklin menurunkan aktivitas
§ Biasa digunakan dalam bentuk larutan 10-20 %
No comments:
Post a Comment